Modus Penyiraman Air Cabai di Mobil, Harta Benda Wanita ini Digasak Maling

  • Minggu, 23 September 2018 - 12:10 WIB
  • Viral
Modus Penyiraman Air Cabai di Mobil, Harta Benda Wanita ini Digasak Maling
Modus Penyiraman Air Cabai di Mobil, Harta Benda Wanita ini Digasak Maling

MANAberita.com — MODUS pencurian semakin hari semakin tak terkira. Jika dulu dengan modus pelemparan telur ke kaca mobil, kali ini seorang wanita disiram air cabai oleh pencuri.

Melansir @taante_reempong_officiaall, diketahui jika korban disiram air cabai oleh seseorang yang tak dikenal hingga mengenai bagian dadanya. Saat itulah korban yang panik dan merasa kepedasan langsung turun dari mobil.

Kesempatan inilah yang dimanfaatkan pelaku untuk menyelinap masuk ke dalam mobil dan menggasak barang-barang korban. Karena tak fokus, wanita ini tak tahu jika barang-barangnya telah raib.

Kini, kasus tersebut masih diproses. Sementara, warganet heboh membicarakan tentang modus pencurian terbaru ini.

@dafahosya: “Giliran cabe murah aja di sia sia kan. Giliran cabe mahal aja sibuk buat stts cabe mahal.

Baca Juga:
Inilah Oknum Staff Rumah Sakit yang ‘Peras’ Keluarga Korban Tsunami Hingga Puluhan Juta

@mryamms12: “Smoga aja yg maling ga lupa cuci tangan,abis bikin air cabe ntar kucek” mata trus kepedesan,ilang deh barang colongan nya.”

@argia_dityazami: “Ko itu pencuri idenya byk yah skrg pake air cabe dasar akal busuk … ko kepikiran yah ama dia bikin itu.” (Alz)

Komentar

Terbaru