MANAberita.com – KALAU kamu sering ke angkringan, sate telur puyu rasanya menjadi menu wajib untuk dicoba. Kamu pengen nyobain bikin sate telur puyu untuk menu makan siang?
Yuk berikut resepnya di Cookpad.
- 25 butir telur puyuh, rebus dan kupas
- 1 iris lengkuas, memarkan
- 1 lembar daun salam
- 1 sdm kecap manis
- 2 sdm gula jawa/aren
- 200 ml air
- 4 butir bawang merah, haluskan
- 3 siung bawang putih, haluskan
Langkah
- Tumis bumbu halus hingga harum.
- Tambahkan daun salam, lengkuas, telur puyuh, gula jawa, kecap dan air.
- Dinginkan dan tusuk dengan tusukan sate. Sate telur puyu siap dihidangkan. (Dil)