Selamat! Vicky Shu Melahirkan Anak Pertama! Wajah si Bayi Bikin Gemes

Vicky Shu
Vicky Shu

MANAberita.com — KABAR bahagia datang dari penyanyi Vicky Shu dan suaminya, Ade Imam. Mereka baru saja dikarunai anak pertama berjenis kelamin laki-laki.

Kelahiran anak pertama Vicky diumumkan oleh sang bunda, Faiza Al Jufri, lewat akun Instagram-nya beberapa jam lalu.

Faiza dalam unggahan itu, juga memberitahu nama cucu keduanya. Tak lupa, dia mendoakan si kecil agar menjadi anak soleh.

Alhamdulillah cucu kedua kesayangan mamake lahir putra pertama dari bunda @vickyshu bernama: Abimanyu Manggala Nugroho Putro semoga jadi anak yang sholeh Aamin,” tulis Faiza.

Diketahui jika Vicky melahirkan putra pertamanya secara normal. Wajah si kecil menjadi sorotan dengan tubuhnya yang berisi dan pipinya yang chubby.

Vicky Shu melahirkan

Tak ayal, unggahan sang bunda akhirnya dipenuhi dengan ucapan selamat dari netizen.

Baca Juga:
Ruben Onsu Ungkap Identitas Pelaku Pengirim Santet Pada Keluarganya

@zakiya6219: “Fay…selamat atas kelahiran cucunda…selamat juga buat Vicky…semoga menjadi anak sholeh.”

@juliiecen: “Mirip mommynyaaaa.. Hihi.. Congratsss tante @faiza_aljufri Dan kak @vickyshu ..sehat2 dan menjadi kebanggaan kedua orgtua ya.. Amin...”

@inashahab: “Fay …selamaatt atas kelahiran cucu ke 2-nya.mdh2,an jd ank yg sholeh ..comgrats vicky.” (Dil)

Komentar

Terbaru