Tidak Sadar Tengah Hamil, Sapi ini Diduga Disembelih Saat Lebaran Kurban, Inilah Foto Embrionya

  • Senin, 27 Agustus 2018 - 12:29 WIB
  • Viral
Tidak Sadar Tengah Hamil, Sapi ini Diduga Disembelih Saat Lebaran Kurban, Inilah Foto Embrionya
Tidak Sadar Tengah Hamil, Sapi ini Diduga Disembelih Saat Lebaran Kurban, Inilah Foto Embrionya

MANAberita.com — IDUL Adha memang sudah lewat. Namun, masih ada saja cerita dan sedikit kenangan tentang hari raya kurban itu.

Salah satunya peristiwa penyembelihan sapi betina yang diduga terjadi di Sulawesi ini tampaknya tak diketahui warga jika tengah hamil. Ia akhirnya disembelih, dan banyak yang terkejut ketika mendapati dua embrio bayi sapi.

Dalam foto yang diunggah akun Instagram @infopostingan, warga akhirnya membuka kantung yang membungkus calon bayi sapi itu. Bentuknya pun sudah hampir sempurna.

Baca Juga:
Dilempar HT Saat Razia Oleh Oknum Polisi, Siswi SMP di Purworejo Terancam Buta

Meskipun belum lahir, sudah terlihat jelas jika salah satu dari bayi sapi itu memiliki kulit yang berwarna hitam dan putih. Warga sempat hendak menolong, tapi bayi-bayi berkaki empat yang lahir secara prematur ini tidak bisa diselamatkan.

Baca Juga:
Telinganya Dipotong Preman, Pria ini Alami Kejadian Mengerikan Ketika di Rumah Sakit

Warganet pun bertanya-tanya mengenai kejadian yang diduga tak diketahui oleh si penjual sapi.

@arikoesyanto: “Mabok kali yg jual nya dah tau syarat nya sapi jantan.

@arti_2610: “Ini di sulawesi ,,,emang berapa hari lalu dikasih tau temen.

@garvanf_fawwaz: “Sapi betina ga boleh di kurban kan gan Apalagi yang hamil , yang wajib sapi jantan dengan umur yang cukup.”

Baca Juga:
Greget! Pria ini Jualan Sayur Pakai Motor Ninja

 

Komentar

Terbaru