Seram! Inilah 5 Kasus Malapraktik Paling Mengerikan di Dunia Kedokteran

foto malapraktik (ilustrasi)

 

foto malapraktik (ilustrasi)

 MANAberita.com – BANYAK orang merasa takut untuk memeriksakan diri ke rumah sakit, apalagi jika harus melakukan operasi akibat penyakit yang dideritanya. Rasa takut tersebut cukup beralasan mengingat banyaknya kasus malpraktek yang terjadi hampir setiap hari di seluruh dunia.

 Kesalahan medis tersebut sangat mengerikan bahkan tak jarang harus dibayar dengan nyawa. Berikut ini daftar 5 kasus malpraktek yang paling mengerikan tersebut, dilansir dari serbaunik.

Baca Juga:
Gara-Gara Filler Sembarangan, Bibir Wanita ini Jadi Mirip Sosis

1. Transplantasi jantung yang salah

Jessica Santillan, seorang gadis asal Mexico yang berumur 17 tahun, harus meregang nyawa 2 minggu setelah operasi transplantasi jantung yang salah. Mereka yang bertanggungjawab akan hal ini adalah para dokter dari Duke University Medical Center.

Jessica Santillan

Mereka ternyata gagal melakukan diagnosa kompatibilitas golongan darah sebelum operasi tersebut dimulai. Gadis yang sengaja datang ke Amerika Serikat 3 tahun sebelumnya demi mencari pengobatan untuk jantungnya itu akhirnya menghadapi kematian karena menerima jantung dari donor yang salah.

Baca Juga:
Diresepkan Paracetamol Karena Divonis Akan Tumbuh Gigi, Bayi 7 Bulan Justru Meregang Nyawa

Golongan darahnya adalah tipe O, sedangkan donor memiliki golongan darah tipe A. Berdasarkan kasus ini, rumah sakit harus membayar ganti rugi yang cukup banyak namun tidak disebutkan berapa jumlah pastinya.

Next….

 

Komentar

Terbaru