Resep Es Buah Kemang, Asam Manis yang Begitu Segar

  • Selasa, 21 Januari 2020 - 20:25 WIB
  • Kuliner
Es buah kemang

 

Es buah kemang

MANAberita.com — PENGEN makan yang asam, manis yang segar?

Bikin es buah kemang aja, yuk.

Baca Juga:
Fakta Efek Mengonsumsi Durian Saat Hamil, Aman atau Berbahaya?

Bahan:

  • 1 buah kemang
  • 4 sendok makan gula pasir
  • setengah sendok teh garam
  • es batu

Cara membuat:

  • cincang dadu buah kemang lalu masukan ke dalam gelas.
  • tambahkan gula dan garam ke dalam buah kemang. Aduk hingga rata.
  • terakhir, tambahkan es batu ke dalam gelas yang berisi buah kemang.
  • es kemang siap dinikmati. (Alz)

Komentar

Terbaru