Pahlawan! Driver Ojol Selamatkan Wanita yang Hendak Bunuh Diri dari JPO

  • Rabu, 19 Desember 2018 - 16:43 WIB
  • Viral
Driver ojol selamatkan wanita
Driver ojol selamatkan wanita

MANAberita.com — BEREDAR foto seorang driver ojek online atau ojol yang menyelamatkan wanita yang diduga hendak bunuh diri dengan cara melompat dari Jembatan Penyeberangan Orang (JPO).

Kejadian yang terjadi di JPO depan Pacific Mall, Tegal ini menjadi sorotan lantaran driver menyelamatkan tepat pada waktunya. Terlihat, pria tersebut memeluk erat si pelaku yang hendak melompat.

Baca Juga:
Kesal Diceramahi Karena Kerap Mabuk, Pria di Deli Serdang Bacok Tetangga

Dibantu warga pula, akhirnya percobaan bunuh diri ini batal terjadi. Hingga berita ini dinaikan, belum diketahui apa motif si wanita hendak melompat.

Perbuatan driver ini juga diapresiasi oleh warganet.

Baca Juga:
Baru 6 Bulan Menikah, Putri Marino Akhirnya Melahirkan Anak Chicco Jerikho

@Reza Kusuma: “Respect buat abang ojol.”

@Cici Chan: “Alhamdulilah masih selamat.”

@Hendra Mursalim: “humanity still exist.” (Dil)

Komentar

Terbaru