MANAberita.com — BEREDAR video yang sedang ramai dibicarakan di media sosial, sebuah kejadian yang cukup mengharukan.
Bagaimana tidak, dalam video yang beredar tampak seorang mahasiswa yang diketahui bernama Anang Satria baru saja dinyatakan lulus ujian skripsi dan berlari menghampiri ayahnya yang sedang berjualan siomay di Sekolah Dasar (SD).
Melansir Covesia, Anang berlari-lari menghampiri hingga memeluk dan mengucapkan terimakasih kepada ayahnya. Dalam postingan akun instagram shareinfo_id dituliskan
Baca Juga:
Kurang Ajar! 20 Tahun Lalu Dihukum di Sekolah, Pria ini Balas Dendam Dengan Gurunya di Pinggir Jalan“Memang ayah bukan yang melahirkan kita, tapi beliaulah yang susah payah membiayai hidup kita”.
Video tersebut menggambarkan bahwa seorang anak tukang siomay bisa menyelesaikan kuliahnya dan bikin bangga keluarga. (Dil)